Hai Master .. berjumpa lagi, setelah beberapa waktu tidak update artikel..kali ini master solusi ponsel mau berbagi cara Flashing Infinix, kerusakan pada program di Android sudah hampir pasti dialami seperti BootLoop, Hank dan Restart. Problem di smartphone Infinix ini hampir sama pada semua type nya, karena chipset yang dipakai menggunakan MTK.
Cara Flashing Infinix X600 LTE, yang harus dipersiapkan :
- Download Driver Infinix
- Download Stockrom
- Download Smart Phone Flash Tool
Prosesnya sebagai berikut :
- Ekstrak semua file yang sudah di download
- Install Driver
- Jalankan Smart Phone Flash Tool, klik kolom scatter-loading
- Masukkan File Scatter, yang ada didalam Stockrom
- Pilih perintah Format All + Download, centang semua kolom termasuk file preloader, , jika pola kunci di Infinix di aktifkan. Tapi proses ini memiliki resiko kehilangan IMEI. Untuk mengembalikan imei, silahkan baca disini
- Matikan smartphone, tekan dan tahan tombol volume bawah kemudian sambungkan ke PC
- Klik Download
- Done
Video Tutorial
Cara Flashing Infinix
Reviewed by mastersolusi ponsel
on
18:19
Rating:
No comments: